Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Sosialisasi Pencegahan Stunting.

Tuesday 9 August 2022 | 17:55 WIB Last Updated 2022-08-09T10:55:28Z
JAKARTA, BIN.Net | |  Badan Kependudukan Dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Sosialisasi Pencegahan Stunting dari pengantin usia dini dan calon ibu hamil

Kegiatan sosialisasi ini Bertempat di Halaman Masjid Al Hijrah Jl. Cempaka V No.2, RT.006 RW.011, Kelurahan Bintaro, Kecamatan Pesanggrahan Jakarta Selatan, Minggu 7/8/2022

Dalam kegiatan sosialisasi ini dihadiri Dr. hj Kurniasih Mufidayati M.S.I Anggota DPR RI Komisi IX Fraksi PKS yang bergabung secara virtual, Munawar Asikin S.S.i.M.S.E Direktur Perencanaan Pengendalian Penduduk BKKBN, Drs.Ibni Soleh M.Si Kapala Bidang Penggerakan Dan Ketahanan Keluarga Dinas PPAPP Provinsi DKI Jakarta Drs.Fatur Rochim M.Si Kepala Sudin PPAPP Jakarta Selatan 

Munawar Asikin Direktur Perencanaan Pengendalian Penduduk BKKBN Dalam sambutannya mengatakan" sosialisasi pencegahan Stunting ini dapat di lakukan dengan cara memberikan pemahaman kepada Remaja jaman modern.

"Sosialisasi ini, dilakukan agar mempersiapkan masa pernikahan yang sehat juga menjadi calon ibu yang sehat juga ,jelasnya 

Menurut Munawar Asikin" masyarakat masih banyak yang belum tau itu Stunting di dalam pernikahan dini dan calon seorang ibu juga perkembangan beby sehingga terkait sosialisasi Stunting ini sangat lah penting di lakukan.

"Kami berharap remaja tidak menikah usia muda tapi menikah di usia ideal (usia cekup matang )dengan minimal usia 21 tahun untuk perempuan dan untuk laki laki usia 25 tahun supaya mencegah Stunting" Tungkasnya Munawar Asikin

Stunting perlu di pahami, samabung Munawar Asikin" oleh setiap warga cara penanganan dan pencegahan Stunting itu sendiri" Tutupnya.

Laporan : Ida 
close